Panduan dan Cara Beli Mi Credit Legal Indonesia

Jauhari

0 Comment

Link
Inilah bentuk Mi Max

Mi Credit adalah salah satu Koin Digital yang digunakan oleh Xiaomi di dalam sistem yang dibangunnya. Dengan Mi Credit kita bisa menikmati/membeli aplikasi/themes/music/video secara Legal dan mudah.

Masalahnya untuk mendapatkan Mi Credit ini tidaklah mudah, kalau kita dari Non China untuk mengisi Mi Credit ini butuh langkah2 yang tidak mudah dan terkadang berakhir dengan kegagalan.

Kami akan mencoba memandu, memberikan panduan cara beli Mi Credit ini secara Legal untuk pengguna Xiaomi tepatnya MIUI ROM di Indonesia.

Berikut ini beberapa langkah untuk beli Mi Credit secara legal.

  1. Beli Mi Credit melalui rekanan pihak ketiga (saat ini kami sedang berusaha menjadi rekanan tersebut)
  2. Ketahui Xiaomi ID kalian, caranya untuk mengetahui Xiaomi ID adalah dengan cara masuk ke Folder Tools kemudian didalamnya ada aplikasi Mi Account, buka aplikasi itu dan nantinya dibawah nama/username akan ada Nomor Unik. Nah itu adalah Xiaomi ID kalian, catat dan simpan
  3. Akses website berikut ini dan pilih berapa Mi Credit yang kalian butuhkan, semakin besar Mi Credit yang dibeli harganya semakin murah
  4. Bayar via PayPal dengan Akun PayPal kalian atau Kartu Kredit kalian.
  5. Tunggu 1 – 6 Jam Mi Credit akan masuk ke Mi Account kalian
  6. Selesai

Setelah itu kalian bisa gunakan untuk menikmati layanan-layanan Premium yang Xioami Tawarkan di MIUI ROM mulai dari HD Music, Video, Themes dan masih banyak lagi.

Simak Preview Mi Max Video

 

 

Share:

Related Post

Leave a Comment